Hari Santri, Santriwati di Jombang Produksi Pembalut Wanita Ramah Lingkungan

Mukhtar Bagus, Jurnalis
Sabtu 21 Oktober 2023 10:00 WIB

Memperingati Hari Santri 22 Oktober, santriwati memproduksi pembalut wanita. Pembalut wanita berkonsep ramah lingkungan diproduksi santriwati di Jombang.
 
Ide awal para santriwati melihat banyak sampah pembalut di pondok putri. Masalah sampah itu dipecahkan santriwati di Ponpes Mambaul Hikam. Ponpes berada di Desa Jatirejo, Diwek, Jombang, Jawa Timur
 
Pembalut dibuat dari perca dan setiap bulan diproduksi sekitar 3 ribu buah. Saat ini, Sabtu (21/10) masalah sampah pembalut di ponpes itu terpecahkan.
 
Kontributor: Mukhtar Bagus
Produser: B.Lilia Nova

Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Telusuri berita Multimedia lainnya