Laga Persebaya vs Bali United di Stadion I Wayan Dipta Diwarnai Kericuhan Bonek

Ketut Catur Kusumaningrat, Jurnalis
Jum'at 20 Oktober 2023 20:00 WIB

Suporter Persebaya Surabaya ricuh saat akhir laga Kandang saat melawan Bali United di Stadion I Wayan Dipta, Jumat(20/10). Polisi langsung mengamankan provokator dan supporter yang kedapatan membawa sajam. Kericuhan diduga akibat kesalahpahaman antar supporter yang berada di dalam stadion hingga merembet keluar stadion.

Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Telusuri berita Multimedia lainnya