Mobil Masuk Jurang dengan Sungai Berarus Deras, Kakak Adik Tewas di Agam

Wahyu Sikumbang, Jurnalis
Selasa 15 Agustus 2023 13:32 WIB

Tim SAR menemukan kakak adik pengemudi mobil pikap tewas. Awalnya mobil masuk jurang dengan sungai berarus deras, Senin (14/8). TKP di kawasan Salareh Aia, Palembayan, Agam, Sumatera Barat
 
Tim SAR dibantu warga menyusuri Sungai Palo Banda, Jorong Ngungun. Korban Dayat (26) ditemukan hanyut delapan kilometer dari lokasi awal. Korban kedua Yola (22) ditemukan sekitar dua kilometer dari TKP awal
 
Kontributor: Wahyu Sikumbang
Produser: B.Lilia Nova

Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Telusuri berita Multimedia lainnya