Mahasiswa UI Ditemukan Tewas Terbungkus Plastik dengan Sejumlah Luka Tusuk

Iyung Rizki, Jurnalis
Jum'at 04 Agustus 2023 21:36 WIB

Warga digegerkan penemuan mayat terbungkus plastik di dalam kamar kos di Kawasan Kukusan, Beji, Depok, Jumat (4/8).
 
Korban diketahui mahasiswa FIB UI Jurusan Sastra Rusia ditemukan terbungkus plastik dengan sejumlah luka tusuk.
 
Pelaku berhasil ditangkap dan ternyata merupakan kakak tingkat korban, kini pelaku sedang menjalani pemeriksaan.

Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Telusuri berita Multimedia lainnya