Presiden Jokowi Jawab soal Menkominfo Non-Parpol dan Jatah Nasdem Berkurang

Akira Aulia, Jurnalis
Senin 17 Juli 2023 18:00 WIB

Presiden Joko Widodo (Jokowi) menunjuk Budi Arie menjadi Menkominfo yang sebelumnya diisi oleh Johnny G Plate dari Partai NasDem. Jokowi mengungkapkan alasan jabatan Menkominfo kini diisi kalangan non-parpol. Selain itu, saat ditanya soal jatah menteri Partai NasDem berkurang, Jokowi kembali melempar jawaban yang sama.

Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Telusuri berita Multimedia lainnya