Kuasa Hukum Sebut Riang Prasetya Punya Rencana Terselubung

Yohannes Tobing, Jurnalis
Senin 10 Juli 2023 17:54 WIB

Perseteruan antara ketua RT 11 / RW 03 Pluit, Riang Prasetya dengan puluhan warga pemilik ruko di Penjaringan, Jakarta Utara belum usai. Kuasa hukum pemilik ruko, Kamaruddin Simanjuntak mengatakan, pembongkaran ruko dengan menyerobot fasum dan normalisasi saluran air adalah cara Riang agar bisa membangun Chinatown di lingkungannya.
 
Diketahui, Kamaruddin Simanjuntak melaporkan Ketua Riang Prasetya ke Polda Metro Jaya atas dugaan pelanggaran hukum. Laporan dilakukan usai somasi yang dilakukan pemilik ruko kepada Riang tidak digubris.

Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Telusuri berita Multimedia lainnya