Polisi Selidiki Mobil Mewah Terobos Lampu Merah dan Nyaris Tabrakan di Pulogadung

Rio Manik, Jurnalis
Selasa 04 Juli 2023 13:31 WIB

Kamera dashboard merekam mobil mewah menerobos lampu merah, Senin (3/7). TKP di Jalan Pemuda, Pulogadung, Jaktim, tepatnya dari arah Pramuka ke Cakung.
 
Mobil mewah jenis sedan menerobos lampu merah dan nyaris tabrakan. Akibat kejadian itu, pengguna jalan lainnya mengaku resah karena berbahaya. Hari ini, Selasa (4/7) kasus masih ditangani polisi dan terus diselidiki.
 
Kontributor: Rio Manik
Produser: B.Lilia Nova

Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Telusuri berita Multimedia lainnya