Momen Presiden Jokowi Bagi-Bagi Sembako dan Kaos di Menteng Pulo

Widya Michella, Jurnalis
Kamis 15 Juni 2023 11:39 WIB

Ratusan masyarakat memadati Pasar Menteng Pulo, Jaksel, Kamis (15/6/2023). Sejumlah warga mendapatkan bantuan sembako dari presiden Joko Widodo. Isinya lima kilogram beras, minyak dan gula pasir.
 
Warga antuasias mengambil bantuan sembako tersebut. Selain memberikan bantuan sembako, Jokowi membagikan puluhan kaos.
 
Reporter: Widya Michella
Produser: B.Lilia Nova

Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Telusuri berita Multimedia lainnya