Sandiaga Uno Hadiri Rapimnas GPK PPP Disambut Kesenian Palang Pintu

Bachtiar Rojab, Jurnalis
Rabu 31 Mei 2023 21:17 WIB

Menparekraf Sandiaga Uno hadiri Rapat Pimpinan Nasional (Rapimnas) Gerakan Pemuda Ka'bah (GPK) Partai Persatuan Pembangunan (PPP) di Mercuri Hotel, Jakarta Pusat, Rabu (31/5). Kesenian khas Betawi Palang Pintu menyambut kedatangan Sandiaga yang bersanding dengan Plt Ketua Umum PPP Muhammad Mardiono di kawasan Rapimnas.
 
Sandiaga Uno juga disambut sejumlah simpatisan dan petinggi PPP. Nampak pihak GPK PPP mengalungkan sorban hijau lengkap dengan logo Ka'bah yang mencerminkan partai berwarna hijau tersebut.
 
Reporter: Bachtiar Rojab

Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Telusuri berita Multimedia lainnya