Warga Selamatkan Dugong Tersangkut Tali di Alor NTT, Terekam Video Amatir

Danny Manu, Jurnalis
Senin 29 Mei 2023 09:00 WIB

Warga menyelamatkan Dugong yang terlilit tali, Senin (29/5/2023). Ikan Dugong itu terlilit tali pada bagian ekor dan kesulitan bergerak. Lokasi kejadian di Pantai Mali, Alor, Nusa Tenggara Timur (NTT).
 
Upaya warga membantu Dugong lepas dari tali berlangsung dramatis. Ikan terus bergerak dan meronta, dengan pisau tali berhasil dipotong. Video detik-detik pelepasan tali di ekor Dugong terekam video amatir.
 
Kontributor: Danny Manu
Produser: B.Lilia Nova

Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Telusuri berita Multimedia lainnya