Muhammad Idhar Remaja 18 Tahun jadi Jamaah Haji Termuda dari Kota Bandung

Ervan David, Jurnalis
Rabu 24 Mei 2023 08:23 WIB

Kota Bandung, Jabar memberangkatkan 2.396 calon jamaah haji ke tanah suci. Dari ribuan jamaah, terdapat remaja berusia 18 tahun.
 
Jamaah remaja itu bernama Muhammad Idhar Susetyo asal Cicadas. Idhar baru saja lulus sekolah dan berangkat haji sebagai jamaah termuda. Remaja itu berangkat haji menggantikan ibunya yang telah meninggal dunia.
 
Kontributor:  Ervan David
Produser: B.Lilia Nova

Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Telusuri berita Multimedia lainnya