Besok Dibongkar, Pemilik Ruko Pluit Minta Ditunda

Sofyan Firdaus, Jurnalis
Selasa 23 Mei 2023 17:42 WIB

 
Pemilik ruko di kawasan Ruko Niaga Pluit, Jakarta Utara yang viral akibat menyerobot saluran air, meminta agar pemkot menunda pembongkaran paksa pada Rabu (24/3/2023) besok
 
Hal ini karena banyak barang yang harus dipindahkan. Sebelumnya, viral video Ketua RT setempat menggeruduk sejumlah ruko yang menyerobot saluran air dan bahu jalan 
 
Pemilik tempat usaha juga mengaku tak pernah diajak berdiskusi oleh Ketua RT.

Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Telusuri berita Multimedia lainnya