Puluhan pelajar SMP Negeri di Bengkulu Utara melukai tangannya sendiri dengan benda tajam aksi ini dilatarbelakangi krisis identitas dan permasalahan keluarga.
Polisi membenarkan kejadian ini, sejumlah pelajar bahkan sudah melakukan sejak di bangku SD, aksi tersebut dilakukan pelajar di luar sekolah.