Penyelundupan 20,8 Kilogram Sabu dari Tawau Malaysia Digagalkan Satgas Perbatasan

Usman Coddang, Jurnalis
Rabu 08 Maret 2023 08:45 WIB

Satgas Pamtas RI - Malaysia 621 Manutung gagalkan penyelundupan sabu. Total barang bukti yang berhasil diamankan seberat 20,8 kilogram. Sabu diamankan dalam pemeriksaan pos penjagaan perbatasan, Senin (6/3/2023) 
 
TKP di perbatasan Labang, Nunukan, dan 11 orang diamankan. Sabu dibawa dengan long boat disamarkan dengan bungkus teh. Saat ini 11 terduga pelaku sudah dibawa ke Polres Nunukan untuk diperiksa
 
Kontributor: Usman Coddang
Produser: B.Lilia Nova

Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Telusuri berita Multimedia lainnya