Rumah Penjual Baju Muslim Selamat dari Kobaran Api saat Kebakaran Depo Pertamina Plumpang

Sofyan Firdaus, Jurnalis
Selasa 07 Maret 2023 23:00 WIB

Rumah penjual baju muslim yang selamat dari kebakaran depo Pertamina Plumpang, Jakarta Utara viral di media sosial. Sementara itu, salah satu ahli waris korban kebakaran menyayangkan santunan Rp10 juta dari Pertamina namun tidak boleh melakukan gugatan.
 
Kontributor: Sofyan Firdaus

Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Telusuri berita Multimedia lainnya