Aktivitas Warga Lumpuh, Ratusan Rumah Terendam Banjir hingga 1 Meter di Subang

Yudy Heryawan Juanda, Jurnalis
Selasa 28 Februari 2023 12:45 WIB

Ratusan rumah di Desa Blanakan, Subang, banjir, Selasa (28/2/2023). Banjir dipicu meluapnya kali Blanakan karena hujan deras turun empat hari
 
Aktivitas warga lumpuh karena ketinggian air mencapai satu meter. Akses jalan penghubung antardusun juga digenangi banjir. Warga memilih bertahan di rumah karena ingin menjaga barang-barang
 
Kontributor: Yudy Heryawan Juanda
Produser: B.Lilia Nova

Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Telusuri berita Multimedia lainnya