Pembatasan TKA Proyek Infrastruktur

Tim Liputan MPI, Jurnalis
Jum'at 24 Februari 2023 23:34 WIB

Presiden Joko Widodo saat meninjau proses pembangunan infrastruktur tahap pertama, kawasan IKN Nusantara di Kalimantan Timur. Jokowi setuju dengan pembatasan tenaga kerja asing di sektor proyek infrastruktur, termasuk pembangunan kawasan inti pemerintahan IKN Nusantara. 
 
Surat edaran resmi Menteri PUPR, Basuki Hadimulyono, terkait dengan pembatasan tenaga kerja asing dalam proyek infrastruktur hanya 5% mendapat dukungan dari Presiden Joko Widodo.

Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Telusuri berita Multimedia lainnya