Talud Sungai Pelus Longsor, Jembatan Penghubung Banyumas-Purbalingga Ditutup

Saladin Ayyubi, Jurnalis
Senin 23 Januari 2023 21:00 WIB

Jembatan Sungai Pelus di Jala Raya Arcawinangun, Purwokerto Timur di Banyumas terpaksa ditutup. Penutupan dilakukan karena kondisi jembatan penghubung Banyumas-Purbalingga membahayakan karena talud di bantaran sungai longsor diterjang banjir.
 
Bangunan rumah dan toko material juga mengalami longsor akibat kondidi tanah masih labil di sekitar lokasi.

Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Telusuri berita Multimedia lainnya