Kreasi Kue Imlek 3 Dimensi di Bali

Bagus Alit, Jurnalis
Jum'at 20 Januari 2023 18:00 WIB

Jelang perayaan tahun baru Imlek, warga memburu kuliner unik bertema perayaan Imlek untuk dijadikan hantaran bingkisan atau hampers. Salah satunya beragam kreasi kue Imlek bertema karakter 3 dimensi, mulai dari kue nastar 3 dimensi lengkap dengan karakter shio kelinci air hingga kue lukis animasi diatas sajian kue roll butter cream. 
 
Reporter : Bagus Alit

Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Telusuri berita Multimedia lainnya