Mobil Diduga Hilang Kendali Ringsek Tabrak Pembatas Jalan di Banjarmasin

Suhardian, Jurnalis
Kamis 19 Januari 2023 10:59 WIB

Minibus yang dikemudikan seorang pelajar  ringsek menabrak pembatas jalan. TKP di Jalan Raya Ahmad Yani Km 5 Banjarmasin, Kalsel, Rabu (18/1/2023). Akibat kuatnya benturan membuat bagian depan mobil ringsek. 
 
Diduga mobil Nopol DA 1388 TCI hilang  kendali karena jalan licin saat hujan. Mobil dikemudikan pelajar SMK dan tidak memiliki SIM. 
 
Kontributor: Suhardian

Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Telusuri berita Multimedia lainnya