Rumah Produksi di Pulogadung Dibobol Pencuri, Peralatan Bernilai Ratusan Juta Raib

Rio Manik, Jurnalis
Kamis 19 Januari 2023 08:10 WIB

Beraksi seorang diri, pelaku membobol kantor rumah produksi menggasak sejumlah barang elektronik di Pulogadung, Jakrta Timur.
 
Akibatnya korban mengalami kerugian hingga ratusan juta rupiah. Korban berharap polisi segera menangkap pelaku.
 
Kontributor: Rio Manik

Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Telusuri berita Multimedia lainnya