Presiden Jokowi Akui dan Sorot Pelanggaran HAM di Masa Lalu

Tim Liputan MPI, Jurnalis
Rabu 11 Januari 2023 11:05 WIB

Presiden Joko Widodo (Jokowi) sudah menerima laporan terkait pelanggaran HAM di masa lalu. Pelanggaran HAM bahkan terjadi di berbagai peristiwa di negeri ini. 
 
Hal itu diungkapkan presiden setelah menerima Menteri Koordinator Bidang Politik, Hukum dan Keamanan, Mahfud MD di Istana Negara, Rabu (11/1/2023).
 
Tim Liputan MPI

Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Telusuri berita Multimedia lainnya