Kapal Tenggelam di Raja Ampat, 9 Orang Selamat dan 1 Hilang

Tim Liputan iNews, Jurnalis
Senin 02 Januari 2023 20:15 WIB

Kapal LCT Ronnysa And Dwi  yang mengangkut 10 orang tenggelam di perairan Raja Ampat. Kejadian ini terjadi pada Sabtu (01/01/2023) malam. Laporan kecelakaan diterima pada Minggu (02/01/2023) pagi sekitar pukul 04.10 WIT.
 
Salah satu kru kapal mengabarkan kapal tenggelam di antara Tanjung Seget dan Pulau Yefyus. Setelah pencarian sekitar 5 jam, 9 penumpang berhasil diselamatkan. Sedangkan satu orang lainnya masih dalam pencarian.
 
Tim Liputan iNews

Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Telusuri berita Multimedia lainnya