Pohon Trembesi Tiba-Tiba Roboh Timpa Mobil Wisatawan di Yogya, 2 Orang Terluka

Trisna Purwoko, Jurnalis
Selasa 27 Desember 2022 21:00 WIB

Sebuah mobil  wisatawan rusak parah tertimpa pohon tumbang di Jalan Parangtritis, Sewon, Bantul, Yogyakarta.
 
Pohon trembesi tiba-tiba roboh meski tidak ada angin dan hujan, beruntung 6 penumpang selamat, namun 2 diantaranya terluka.
 
Kontributor: Trisna Purwoko

Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Telusuri berita Multimedia lainnya