Evakuasi Kereta Cepat Anjlok di Padalarang, 150 Pekerja Buat Bantalan Rel Baru

Yuwono, Jurnalis
Rabu 21 Desember 2022 18:30 WIB

Proses evakuasi bangkai kereta kerja atau teknisi proyek kereta cepat di kawasan Padalarang, Kabupaten Bandung Barat, Jawa Barat hingga Selasa (20/12/2022) masih berlangsung. Sementara, lebih dari 150 pekerja dikerahkan untuk mebuat bantalan rel baru di sepanjang rangkaian kereta kerja mengalami anjlok kecelekaan.

Reporter : Yuwono

Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Telusuri berita Multimedia lainnya