Gunakan Paspor Wisata, Tim Gabungan Gagalkan Pemberangkatan 63 TKI Ilegal di Bandara Soetta

Hasnugara, Jurnalis
Jum'at 16 Desember 2022 19:27 WIB

Tim Gabungan Imigrasi Soekarno-Hatta, Kementrian Ketenagakerjaan dan Kepolisian mengagalkan pemberangkatan 63 TKI ilegal yang akan bekerja di Timur Tengah. Mereka teridentifikasi akan menjadi TKW mengunakan paspor wisata.

Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Telusuri berita Multimedia lainnya