Gebyar Polisi Sahabat Anak, Polresta Bogor Kota Berikan Edukasi Tertib Lalu Lintas sejak Dini

Tim Liputan MPI, Jurnalis
Kamis 08 Desember 2022 19:30 WIB

Sebanyak 2.000 pelajar TK, RA dan SPS se-Kota Bogor memeriahkan acara Gebyar Polisi Sahabat Anak (PSA) 2022. Kegiatan Gebyar PSA 2022 digelar di Lapangan Sempur, Kota Bogor, Kamis (8/12/2022).
 
Acara ini diselenggarakan Satlantas Polresta Bogor Kota. Kegiatan ini bertujuan mengenal budaya tertib berlalu lintas sejak dini. Tidak hanya itu, anak-anak dan para orang tua juga diberikan edukasi dan sosialisasi yang berkaitan dengan keamanan anak dalam berlalu lintas.
 
Tim Liputan

Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Telusuri berita Multimedia lainnya