India diprediksi akan menjadi negara dengan ekonomi terbesar ketiga di dunia. Proyeksi ini membuat India, mengalahkan Jepang, dan juga Jerman dalam hal nominal tukar terhadap dolar Amerika Serikat.