Diterjang Banjir, Jembatan Ambruk Putuskan Akses Jalan Warga di Banjarnegara

Elis Novit, Jurnalis
Senin 05 Desember 2022 21:27 WIB

Diterjang banjir besar, jembatan penghubung antar Kecamatan di Banjarnegara, Jawa Tengah ambruk. Akibatnya, akses warga terputus total hingga harus memutar 20 kilometer. Warga berharap agar jembatan segera diperbaiki.

Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Telusuri berita Multimedia lainnya