Pasca Erupsi Gunung Semeru, Warga Nekat Lintasi Lahar Dingin di Lumajang

Deni Irwansyah, Jurnalis
Senin 05 Desember 2022 15:37 WIB

Pasca erupsi Gunung Semeru jalur penghubung menuju Curah Kobokan ditutup sementara karena masih dilintasi lahar dingin. Namun, masih banyak warga yang nekat melintas tanpa menggunakan alat pelindung diri. 
 
Reporter: Deni Irwansyah

Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Telusuri berita Multimedia lainnya