Terbakar Cemburu, Pria Aniaya Pacarnya dengan Parang hingga Tewas di Konawe

Febriyono Tamenk, Jurnalis
Rabu 23 November 2022 07:50 WIB

Seorang pria tega membunuh kekasihnya menggunakan parang karena terbakar cemburu di Konawe, Sulawesi Tenggara.
 
Sebelumnya antara pelaku dan korban akan melakukan mediasi untuk menyelesaikan persoalan, namun pelaku malah menganiaya korban dengan parang hingga tewas.
 
Kontributor: Febriyono Tamenk

Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Video Lainnya
Telusuri berita Multimedia lainnya