Macet, Penguna Jalan di Sidoarjo Cekcok dengan Buruh yang Demo Kenaikan UMP

Tim Liputan iNews, Jurnalis
Jum'at 18 November 2022 20:14 WIB

Ribuan buruh dari 5 kota dan kabupaten di Jawa Timur yaitu Sidoarjo, Pasuruan, Mojokerto, Gresik dan Surabaya kembali turun jalan untuk menuntut kenaikan UMP. Aksi buruh yang melumpuhkan lalu lintas Sidoarjo-Surabaya menuai protes para pengguna jalan. Mereka meminta bantuan polisi untuk membuka jalan yang dikuasai massa buruh. Namun, polisi tidak bisa berbuat banyak untuk mengurai kemacetan

Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Telusuri berita Multimedia lainnya