Sementara itu, meski pertumbuhan ekonomi khususnya industri manufaktur tumbuh positif, namun Kementerian Ketenagakerjaan mengakui kasus PHK semakin meningkat, utamanya di sektor industri padat karya yang berorientasi ekspor.