Pemuda Dibacok Begal Usai Gagalkan Aksi Pencurian Motor di Bekasi

Rahmat Hidayat, Jurnalis
Jum'at 04 November 2022 08:59 WIB

Gara-gara mengagalkan aksi pencurian motor, seorang pemuda menjadi korban pembacokan kawanan pencuri di Bekasi, Jawa Barat.
 
Pelaku berhasil kabur dari kejaran massa dan meninggalkan motor yang diduga hasil curian sebelumnya, sementara korban langsung dilarikan ke rumah sakit.
 
Kontributor: Rahmat Hidayat

Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Telusuri berita Multimedia lainnya