Kementerian Perindustrian (Kemenperin) akui industri manufaktur di tanah air masih menunjukkan kinerja yang positif, meski PMI Manufaktur Indonesia turun 53,7 menjadi 51,8 di Oktober. Untuk menjaga pertumbuhan sektor manufaktur tetap ekspansif, Pemerintah berupaya untuk bisa terus menjaga permintaan industri.