Beli Ponsel dengan Uang Palsu Pria di Bandung Ditangkap

Yuwono Wahyu, Jurnalis
Sabtu 29 Oktober 2022 11:09 WIB

Seorang pria ditangkap polisi karena mengedarkan uang palsu jutaan rupiah dengan modus membeli ponsel. Dari hasil penyelidikan, pelaku mengaku uang palsu tersebut merupakan pemberian mertuanya yang saat ini sudah masuk DPO.
 
Kontributor: Yuwono Wahyu

Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Telusuri berita Multimedia lainnya