Aksi Pencurian Sepeda Motor di Bekasi Terekam CCTV Warga

Didit Junaidi, Jurnalis
Kamis 27 Oktober 2022 17:05 WIB

Aksi pencurian sepeda motor di Bekasi, Jawa Barat terekam melalui kamera CCTV rumah warga. Lewat tayangan CCTV, salah satu pelaku terlihat mengangkat ban motor depan lalu mendorongnya.
 
Menggunakan cara tersebut, 2 pelaku tersebut berhasil membawa kabur motor milik warga yang terparkir di halaman rumah. Warga berharap patroli polisi ditingkatkan karena aksi pencurian di lingkungan tersebut sering terjadi.
 
Kontributor: Didit Junaidi dan Ahmad Jauhari Lutfi

Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Telusuri berita Multimedia lainnya