Pelaku Curanmor di Perkebunan Ditangkap Polsek Talang Padang

Indra Siregar, Jurnalis
Rabu 26 Oktober 2022 10:15 WIB

Petugas kepolisian dari Polsek Talang Padang menangkap pelaku curanmor. Pelaku beraksi di Perkebunan Sriwedari, Pekon Gisting Atas, Tanggamus.
 
Motor di parkir dalam sebuah gudang dan digembok dari luar. Pelaku merusak gembok dan mengambil sepeda motor itu. Pelaku ZA mengambil motor milik korban bernama Herdian (65).
 
Kontributor : Indra Siregar

Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Telusuri berita Multimedia lainnya