Ini Motif Pelaku Penyerangan Rumah Mantan Anggota DPD-RI di Makassar

Leo Muhammad Nur, Jurnalis
Selasa 18 Oktober 2022 21:56 WIB

Polisi menangkap dua pelaku penyerangan di rumah mantan anggota DPD-RI Litha Brent di Jalan Gunung merapi, Makassar, Sulawesi Selatan.
 
Motif penyerangan dilatarbelakangi kasus perselisihan pemilik rumah Litha Brent denhan tetangganya.

Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Telusuri berita Multimedia lainnya