Ratusan mahasiswa dari Fakultas Teknik dan Fakultas FISIP Universitas Haluoleo Kendari, Sulawesi Tenggara, terlibat bentrok. Bentrok diduga dipicu kesalahpahaman antarmahasiswa.
Pihak kampus belum memberikan keterangan resmi terkait penyebab bentrok antarmahasiswa ini.
Kontributor: Mukhtaruddin