Keributan Pengendara Motor dan Pengemudi Truk Viral di Medsos

Guntur, Jurnalis
Kamis 29 September 2022 14:04 WIB

Keributan yang melibatkan pengendara sepeda motor dan pengemudi truk viral di media sosial. Penganiayaan dan perusakan ini berakhir dengan saling lapor. 
 
Kejadian berawal saat pengendara sepeda motor yang membonceng anaknya hendak memotong jalan, namun tidak diberi jalan oleh supir truk. Truk memepet keduanya hingga terjatuh. 
 
Pengendara sepeda motor membalas dengan melempar kaca truk hingga rusak, yang dibalas sopir dan kondektur memukul dengan menggunakan besi.
 
Reporter: Guntur

Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Telusuri berita Multimedia lainnya