Begini Penampakan Parkiran Motor SMAN 7 Pinrang yang Mirip Showroom Motor

Erwin Eka Pratama, Jurnalis
Senin 26 September 2022 23:15 WIB

Puluhan motor di SMAN 7 Pinrang, Sulawesi Selatan (Sulsel) ditata sesuai warna dan merk serta tipe motor. Ide parkir ini tercetus setelah pihak sekolah kewalahan menyiapkan lahan parkir.
 
Uniknya, pihak sekolah menerapakan aturan two in one, satu motor harus ditumpangi dua siswa untuk mencegah kelebihan kapasitas lahan parkir.
 
Kontributor: Erwin Eka Pratama

Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Telusuri berita Multimedia lainnya