Hasil Olah TKP Tewasnya Santri di Ponpes Gontor, Polisi Sita Sejumlah Bukti, Apa Saja?

Ahmad Subekhi, Jurnalis
Kamis 08 September 2022 09:30 WIB

Pengusutan kasus tewasnya santri yang diduga dianiaya senior di Pondok Modern Darussalam Gontor 1, Ponorogo, Jawa Timur terus dilakukan Polisi.
 
Setelah melakukan olah TKP dan memeriksa 4 perawat, Polisi menyita sejumlah alat bukti termasuk becak yang digunakan untuk membawa korban ke rumah sakit.
 
Kontributor: Ahmad Subekhi

Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Telusuri berita Multimedia lainnya