Diduga mengalami korsleting minibus terbakar usai mengisi BBM di SPBU, di Kabupaten Probolinggo, Jawa Timur. Di dalam minibus juga ditemukan belasan jerigen berisi BBM yang nyaris membakar SPBU.