Nekat Terobos Palang Pintu Minibus Ringsek Tertabrak Commuterline

Rani Sanjaya, Jurnalis
Senin 29 Agustus 2022 10:33 WIB

Nekat menerobos palang pintu perlintasan kereta minibus ringsek tersambar commuter line di perlintasan jalan Petamburan, Tanah Abang, Jakarta Pusat.  Pengemudi minibus berhasil dievakuasi dengan selamat oleh warga sekitar.

Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Telusuri berita Multimedia lainnya