MKD DPR Panggil Mahfud MD dan IPW Terkait Kasus Ferdy Sambo

Tim Liputan iNews, Jurnalis
Kamis 25 Agustus 2022 21:29 WIB

MKD DPR memanggil Menko Polhukam Mahfud MD ke Gedung DPR terkait dugaan keterlibatan anggota dewan dalam skenario kematian Brigadir J.
 
Mahfud memberikan sejumlah klarifikasi terkait sejumlah pihak yang dihubungi oleh Ferdy Sambo pasca penembakan Brigadir J.
 
Selain Mahfud MD, MKN DPR juga akan memanggil IPW untuk mengklarifikasi dugaan adanya aliran dana dari Ferdy Sambo kepada sejumlah anggota dewan.
 
Tim Liputan Inews

Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Telusuri berita Multimedia lainnya