Liburan Seru di Perpustakaan Ramah Anak dengan Beragam Fasilitas

Tim Liputan iNews, Jurnalis
Minggu 07 Agustus 2022 15:29 WIB

Ingin berlibur sambil mencoba mengajarkan anak membaca, perpustakaan ramah anak ini bisa menjadi rujukan. Perpustakaan ramah anak ini berada di Taman Ismail Marzuki, Jakarta. Di lokasi ini beragam fasilitas bisa ditemukan dan dijamin membuat anak-anak betah.
 
Tim Liputan iNews

Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Telusuri berita Multimedia lainnya