Penertiban Lahan PT KAI Ricuh di Bandung Jabar

Ervan David, Jurnalis
Kamis 21 Juli 2022 10:22 WIB

Penertiban 7 aset rumah milik PT KAI di Bandung, Jawa Barat diwarnai kericuhan. Warga melawan dengan menyiramkan air cabai dan membakar bambu di depan rumah.
 
Liputan: Ervan David

Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Telusuri berita Multimedia lainnya