Tangis keluarga pecah di Pelabuhan Bira Bulukumba, Sulawesi Selatan, saat menyambut kedatangan tiga jenazah korban penembakan KKB di Nduga, Papua.
Ketiga jenazah kemudian diangkut menggunakan ambulans dan diberangkatkan ke kampung halamannya dengan menggunakan kapal feri.
Sementara, satu jenazah korban penembakan KKB juga tiba di kampung halamannya di Palu Selatan, Sulawesi Tengah.
Tim Liputan iNews