Mantan PM Jepang Shinzo Abe Ditembak di Dada, Hilang Kesadaran

Syarifudin, Jurnalis
Jum'at 08 Juli 2022 11:19 WIB

Mantan Perdana Menteri Jepang, Shinzo Abe, ditembak di bagian dadanya saat berpidato di Kota Nara, Jepang, Jumat (8/7/2022). Kabar insiden penembakan itu disampaikan oleh lembaga penyiaran setempat, NHK
 
Menurut media itu, Abe langsung jatuh dan hilang kesadaran. Shinzo saat ini telah dilarikan ke rumah sakit. Pelaku penembakan Abe telah ditahan
 
Lokasi sekitar kejadian diamankan, warga diminta menghindar lokasi tersebut.
 
Reporter: Syarifudin

Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Telusuri berita Multimedia lainnya